Daftar Alumni Doktor

No

Authors / Years of Graduation

Title of Dissertation

Doctoral Program

1 Ancella A. Hermawan Pengaruh Efektifitas Dewan Komisaris dan Komite Audit, Kepemilikan Oleh Keluarga dan Peran Monitoring Bank Terhadap Kandungan Informasi Laba.
2 Ratna Wardhani Pengaruh Proteksi bagi Investor, Konvergensi Standar Akuntansi, Implementasi Corporate Governance, dan Kualitas Audit Terhadap Kualitas Laba: Analisis Lintas Negara di Asia
3 L.udovicus Sensi Wondabio Analisis Pengaruh Karateristik Perusahaan Terhadap Tingkat Pengungkapan Non Keuangan dan Keuangan Serta Hubungannya Dengan Biaya Ekuitas dan Value Relevance Perusahaan Publik
4 Christina Juliana Pengaruh Gaya Kepemimpinan terhadap Kinerja Organisasi melalui Budaya, Strategi, dan Sistem Akuntansi Manajemen
5 Eliza Fatima Misfit Aset Tak Berwujud : Implikasi terhadap Kinerja (studi kasus pada perusahaan publik di Indonesia)
6 Ari Purwanti Pengaruh Insentif Ekspropriasi terhadap Pengelolaan Laba dengan Mempertimbangkan Transaksi Hubungan Istimewa, Keberadaan Pengendali dalam Manajemen, Efektifitas Dewan Komisaris dan Komite Audit, serta Kepemilikan Terbesar Kedua
7 Lianny Leo Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pengungkapan dan Bias Proyeksi Laba Dalam IPO dan Dampak Bias Proyeksi Laba Terhadap Imbal Saham; bukti dari Bursa Efek Indonesia
8 Istianingsih Faktor-Faktor Penentu Pengungkapan Informasi dan Kinerja Modal Intelektual serta Dampaknya Terhadap Kemampuan Imbal Hasil Saham Dalam Memprediksi Laba Masa Depan Perusahaan
9 Fitriany Analisis Komprehensif Pengaruh Kompetensi dan Independensi Akuntan Publik Terhadap Kualitas Audit
10 Endah Sri Wahyuni Peran Mediasi Masalah Keagenan terhadap Pengaruh Kepemilikan Pemerintah, Kompetisi, dan Restrukturisasi terhadap Kinerja pada BUMN yang Diprivatisasi
11 Etty Murwaningsari Hubungan Derivatif Keuangan dan Discretionary Accruals Sebagai Alat Manajemen Laba Serta Pengaruhnya Terhadap Relevansi Nilai Dari Laba dan Ekuitas
12 Yosefa Sayekti Strategic Corporate Social Responsibility (CSR) : Slack Resources, Kinerja Keuangan dan Earnings response Coefficient
13 Siti Nur Wahyuningsih Extensible Business Reporting Language: Determinan dan Implikasinya pada Pasar Modal
14 Erwin Saraswati Dampak Efisiensi Belanja Publik Pendidikan Terhadap Kesejahteraan (Welfare)
15 Wing Wahyu Winarno Analisis Faktor Determinan Kecepatan Penyampaian Laporan Keuangan Tahunan dan Pengaruhnya Terhadap Koefisien Respon Laba Serta Strategi Pemilihan Hari Penyampaian Laporan Keuangan Tahunan
16 Samingun Manajemen Laba untuk Tujuan Pajak : Determinan, Metode, dan Pengaruhnya terhadap Nilai Pasar Perusahaan
17 Antonius A Herusetya Analisis Audit Quality Metric Score (AQMS) sebagai Pengukur Multidimensi Kualitas Audit terhadap Manajemen Laba dan Kandungan Informasi Laba
18 Vera Diyanti Pengaruh Kepemilikan Pengendali Akhir Terhadap Transaksi Pihak Berelasi dan Kualitas Laba
19 Untoro Perataan Laba Sebagai Respons Perbankan Terhadap Implementasi Awal PSAK 50 (Revisi 2006) dan PSAK 55 (Revisi 2006) Melalui Penentuan Nilai Wajar Aset)
20 Trisakti Wahyuni Pengaruh Penerapan Sistem Akuntabilitas Instansi Pemerintah dan Variabel Kontekstualnya Terhadap Kinerja Pemerintah Daerah di Indonesia)
21 Dolly A Prameswari Pengaruh Varibel Determinan Partisipasi Anggaran Terhadap Senjangan Anggaran dan kinerja Perusahaan (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Memiliki Sertifikasi ISO 9001)
22 Rinaningsih Pengaruh Kualitas Informasi Akuntansi Terhadap Peringkat dan Imbal Hasil Obligasi yang Dimoderasi Oleh Variabel Corporate Governance
23 Vinola Herawaty Pengaruh Kinerja Perusahaan, kualitas Laba dan Corporate Governance Terhadap Pergantian Top manajemen Pada Perusahaan yang Tercatat di Bursa Efek Indonesia
24 Titik Aryati Pengaruh Konvergensi IFRS Terhadap Kualitas Akuntansi Dengan Variabel Moderasi Corporate Governance, Budaya dan Kompleksitas Bisnis (Analisis Antar Negara di Asia)
25 MF. Christiningrum Pengaruh Strategi Diversifikasi Leverage IOS terhadap Kinerja dan Kualitas Laba dengan Moderasi Pelaporan Segmen dan Kepemilikan Keluarga
26 Safrida Rumondang Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Tax Avoidance Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Perusahaan-Perusahaan di Asia
27 Evony Silvino Violita Pengaruh Nilai-Nilai Budaya Terhadap Tingkat Pengungkapan Nilai-Nilai Islam Pada Laporan Tahunan Bank Islam Studi Lintas Negara di Asia
28 Dyah Setyaningrum Kualitas Auditor Pengawasan Legislatif dan Pemanfaatan Hasil Audit dalam Akuntabilitas Pengelolaan Keuangan Daerah
29 Aria Farah Mita Pengaruh Langsung Tingkat Adopsi IFRS terhadap Home-Country Bias dan Pengaruh Tidak Langsungnya Melalui Daya Banding Laporan Keuangan
30 Sigid Eko Pramono Perilaku Perataan Laba dan Efek Prosiklikal pada Bank Islam : Studi Lintas Negara
31 Dyna Rachmawati Analisis Pengaruh Ketidakpastian Lingkungan, Strategi, Sistem Pengendalian Manajemen dan Pembelajaran Organisasi Terhadap Kinerja Bisnis
32 Bernard E Tidajoh Pengaruh Contigent Fit Antara Strategi Kompetisi dan Investment Opportunity Set Terhadap Kinerja Perusahaan dengan Corporate Governance Sebagai Faktor Moderasi
33 Fazli Syam BZ Dampak Implementasi Prinsip Good Governance Terhadap Kinerja Entitas Bisnis Kecil di Indonesia
34 Dini Rosdini Pengaruh Kontrak Psikolos dan Shared Financial Interest Terhadap Kejujuran dalam Proses Penyusunan Anggaran Partisipatif
35 Sugiyarti Fatma Laela Implikasi Coaligment antar Oriantasi Strategi dan Akuntansi Manajemen Terhadao Maqasid Syariah Indonesia
36 Daissy Erdianthy Potensi Senjangan Anggran: Determinan dan Dampaknya Terhadap Kinerja Pemerintah Daerah
37 Ali Muktiyanto Good University Governance dan Kinerja Program Studi: Pengaruh Penerapan  Akuntansi Manajemen, Teknik Manajemen dan Pilihan Prioritas Strategi Sebagai Model Mediasi Fit
38 Ira Geraldina Konsekuensi Ekonomi Atas Kualitas Audit dan Relevansi Nilai Pengungkapan Risiko: Implikasi dari Kontingency Fit Manajemen Risiko Perusahaan
39 Irineus Dwinanto Bimo Pengaruh Pengendalian Internal atas Pelaporan Keuangan dan Kompleksitas Organisasi terhadao Kualitas Laporan Keuangan dengan Kepemilikan Keluarga serta Kualitas Audit sebagai Variabel Moderasi
40 Dianwicaksih Arieftiara Pengaruh Kontijen Fit antara Strategi Bisnis dengan Ketidakpastian Lingkungan terhadap Penghindaran Pajak
41 Arie Wibowo Faktor-Faktor Penentu Niat Kecurangan Akuntan Publik dalam Mengaudit Laporan Keuangan Studi Eksperimental atas Implementasi Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2011 Tentang Akuntan Publik
42 Eliza Fatima Pengaruh Pengendalian Internal atas Pelaporan Keuangan dan Kompleksitas Organisasi terhadao Kualitas Laporan Keuangan dengan Kepemilikan Keluarga serta Kualitas Audit sebagai Variabel Moderasi
43 Dwi Hartanti Pengaruh Perbedaan Karakter Tanggung Jawab Sosial terhadap Agresivitas Pelaporan serta Kinerja Keuangan Perusahaan (Studi Kasus : Indonesia dan Malaysia)
44 Sasono Adi Insentif Pengungkapan Sukarela Informasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Melalui Website Oleh Kepala Daerah Incumbent Dalam Mewujudkan Akuntabilitas Pemerintah Daerah
45 Anies Lastiati Peranan Corporate Governance dalam Memitigasi Pengaruh Manajemen Pajak terhadap biaya Modal
46 Oktavia Penggunaan Derivatif Keuangan dalam Aktivitas Penghindaran Pajak dan Manajemen Laba serta Dampaknya terhadap Persistensi Laba dan Kekeliruan Penilaian Pasar: Analisis Lintas Negara di Asean
47 Amy Fontanella Pengaruh Anggaran dan Tata Kelola Pemerintah Daerah terhadap Kualitas Lingkungan Hidup dan Kualitas Pembangunan Manusia
48 Annisa Rahman Manajemen Laba Riil dalam Hubungan Kontinjensi Ketidakpastian Lingkungan Strategi Bisnis dan Kinerja Operasi Masa Datang
49 Sabar Warsini Hubungan Timbal Balik Pelaporan Keuangan Agresif dan Pelaporan Pajak Agresif Determinan dan Konsekuensi Ekonomis (Studi Lintas 11 Negara di Asia)
50 Mulyadi Noto Analisis atas Determinan Konservatisme dan Dampak Konservatisme terhadap Relevansi dan Realibitas Informasi Akuntansi: Studi Pada Negara-Negara Asia Pasifik
51 Titi Suhartati Pengaruh Startegi Tanggung Jawab Sosial dan Strategi Bisnis terhadao Kinerja Perusahaan: Peran Sistem Pengendalian Manajemen
52 Muhammad Asmeldi Firman Analisis Laba Akuntansi Pajak, Penghindaran Pajak, dan Perseitansi Laba : Studi Lintas Negara ASEAN
53 Lies Zulfiati Pengaruh Tingkat Adopsi International Financial Reporting Standard Corporate Governance dan Kualitas Laporan Keuangan terhadap Efesiensi Investasi Analisis Lintas Negara di Asean
54 Farid Handoko Pengaruh Moderasi Tekanan Politik dan Sorotan Pers terhadap Hubungan Kualitas Sistem Pengednalian Intern dengan Pengungkapan Dalam Laporan Keuangan Pemerintah Daerah
55 Achmad Hizazi Determinan dan Pengaruh Persistensi Penghindaran Pajak terhadap Kualitas Laba dengan Moderasi Corporate Governance
56 Sigit Wahyu Kartiko Pengaruh Tingkat Penerapan IPSAS Berbasis Akrual dan Kualitas Audit terhadap Transparansi Keuangan Pemerintah: Implikasinya terhadap Investasi Asing dan Efisiensi Belanja
57 Viska Anggraita Relevansi Versus Reliabilitas: Pengaruh Penerapan IFRS Instrumen Keuangan terhadap Kegunaan Informasi Akuntansi di Perbankan Indonesia
58 Usep Syaipudin Analisis Determinan Faktor Intellectual Capital Disclosure (ICD) dan Pengaruhnya terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Industri Perbankan di Beberpa Negara Asia)
59 Etikah Karyani Peran Risk Governance terhadap Kualitas Operational Risk Disclosure dan Kionerja Perbankan di ASEAN-5
60 Elvis Ronald Sumanti The Analysis of The Determinants and Consequences of Earnings Game Mechanisms Interplay: International Evidence
61 Fitra Dharma Peran Kompetisi Politik dan Kapasitas Keuangan Daerah Pada Pengaruh Kinerja Pemerintah Daerah dan Political Budget terhadap Perolehan Suara Kepala Daerah Incumbent Pada Pemilukada
62 M. Khoiru Rusydi Pengaruh Stuktur Kepemilikan terhadap Aggressiveness of Transfer Pricing dengan Moderasi Good Governance (Studi Kasus Negara ASEAN-4 Tahun 2012-2015)
63 Taufik Hidayat Pengaruh Kualitas Audit dan Tata Kelola Perusahaan terhadap Relevansi Nilai atas Nilai Wajar Aset dan Prooerti Investasi: Studi Lintas Negara
64 Dahlia Sari Praktik Penghindaran Pajak Internasional dan Kareteristik Sistem Perpanjakan Negara: Analisis Lintas Negara Berkembang di Asia
65 Novie P Sibilang Pengaruh Kualitas Laba terhadap Perbedaan Presisi Informasi Saat Pengumuman Laba
66 Zumratul Meini Mekanisme Trasnmisi Suku Bunga, Investasi dan Arus Kas dalam Mempengaruhi Persistensi Laba (Studi Empirirs ASEAN-5 Tahun 2005-2015)
67 Nurul Aisyah Rachmawati Analisis Determinan Tingkat Komplementer Agresivitas Pelaporan Keuangan dan Pajak serta Pengaruhnya terhadap Biaya Modal Utang: Studi Lintas Negara
68 Azolla Degita Azis Dampak Langsung dan Tidak Langsusng Ketidakpastian Lingkungan Bisnis terhadao Efisiensi Investasi
69 Indah Masri Peranan Manajemen Risiko Pajak dan Corporate Governance Pada Hubungan antara Praktik Penghindaran Pajak Internasional dengan Kualitas Laba
70 Anda Dwiharyadi Masalah Keagenan Pada Pengadaan Barang/Jasa dan Pengaruhnya terhadap Kinerja Pemerintah Daerah
71 Median Wilestari Pengaruh Regulasi dan Kinerja Keuangan terhadap Pengunkapan Tanggung jawab Sosial Perusahaan dan Dampaknya terhadap Reputasi Perusahaan (Studi Kasus Pada Perusahaan yang terdaftar di BEI)
72 Puspita Rani Dampak Motifasi Merger dan Akuisisi terhadap Kinerja Jangka Panjang Kualitas Laba dan Pengungkapan Merger dan Akuisisi dengan Mempertimbangkan Corporate Governance sebagai Variabel Moderasi; Studi Lintas Negara Asia
73 Emil Bachtiar Pengaruh Keterlibatan Keluarga, Direksi Berlatar belakang karis dan Board Capital Dewan Komisaris terhadap Kinerja Perusahaan
74 Tubagus Muhamad Yusuf K Strategi Sistem Informasi/Telnologi Informasi sebagai Pemoderasi Pengaruh Strategi Perusahaan terhadap Kinerja Perusahaan
75 Agus Munandar Pengaruh Zakat, Reputasi Perusahaan, dan Regulasi Zakat sebagai Pengurang Pajak terhadap Kinerja Keuangan, Analisis Lintas Negara.
76 Nuritomo Pengaruh Corporate Governance dan Kepemilikan Keluarga terhadap Praktik Penghindaran Pajak melalui Transaksi Pihak Berelasi
77 Sutarti Pengaruh Tata Kelola Teknologi Informasi dan Adopsi Inovasi Teknologi Terhadap Hubungan Antara Keberagaman Direksi dan Kinerja: Studi Kasus Perbankan Indonesia
78 Andi Chairil Furqan Kualitas Pelaporan Keuangan Pemerintah Daerah: Determinan dan Dampaknya terhadap Kualitas Pelayanan Publik dan Keputusan Pemangku Kepentingan
79 Saring Suhendro Analisis Kandungan Informasi Akrual dalam Keputusan Anggaran Daerah dan Pengaruhnya terhadap Budgetary Slack”
80 Siti Khomsatun “Pengungkapan Maqashid Syariah: Peran Governance serta Dampaknya terhadap Kesehatan Bank Syariah ”
81 R Nelly Nur Apandi “Aspek Lingkungan Audit terhadap Judgment Bias Auditor, Bukti Empiris dan Riset Eksperimen”
82 Megawati Oktorina Pengungkapan Sukarela Integrated Reporting: Studi Lintas Negara atas Determinan, Manfaat Ekonomis bagi Investor, dan Perannya sebagai Pemediasi
83 Rama Pratama Dampak Privatisasi serta Peran Tata Kelola Dewan Komisaris dan Direksi terhadap Masalah Keagenan dan Kinerja BUMN di Indonesia
84 Idrianita Anis Sustainability Awareness Institusi Perbankan di Indonesia dan Implikasinya terhadap Kinerja melalui Efisiensi Operasional serta Peran Moderasi Tingkat Daya Saing
85 Widyahayu Warmmeswara Kusumastati Indeks Keberagaman Dewan Komisaris/Direksi: Konstruksi, Determinan dan Dampaknya Pada Manajemen Laba dan Risiko Perusahaan
86 Zalida Afni Analisis Pengaruh Green Strategy, Green Investment, Tata Kelola dan Regulasi terhadap Pengungkapan Emisi Karbon dan Nilai Perusahaan
87 Astrid Rudyanto Laporan Keberlanjutan Substantif Kinerja Keberlanjutan, dan Kesejahteraan Masyarakat : Peran Penghindaran Pajak Agresif Korupsi dan Inefisiensi Alokasi Pajak dengan Analisis Lintas Negara
88 Mi Mitha Dwi Restuti Perilaku Cost Stickiness dan Ketidakpastian Lingkungan Pada Startegi dan Kemampuan Manajerial yang Berbeda (Stdui Pada Negara Asia Tenggara)
89 Anak Agung Gede Krisna Murti Peran Tata Kelola Negara, Industri Teregulasi dan Karakteristik Perusahaan terhadap Politically Connected Board serta Hubungannya dengan Kinerja
90 Paulina Sutrisno Peranan Founder terhadap Hubungan antara CEO Overconfidence dan Penghindaran Pajak serta Dampaknya terhadap Risiko Perusahaan
91 I Made Pradana Adiputra Pengaruh Tingkat Penerapam Sistem Pengendalian Manajemen, Enterprise Risk Management dan Misfit dengan Berbagai Faktor Kontijensinya terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan
92 Dewi Kartika Sari Pengaruh Kualitas Audit dan Corporate dan Governance terhadap Agresivitas Transfer Pricing dan Risiko Perusahaan
93 Asri Setiarini Analisis Determinan Praktik Environmental, Social and Governance (ESG) serta Pengaruhnya terhadap Nilai Perusahaan dan Cost of Debt: Studi Pada ASEAN